Lembaga Penelitian dan Pengabdian kepada Masyarakat (LPPM) UPN “Veteran” Jawa Timur membuka Call for Proposal untuk skema Penelitian dan Pengabdian kepada Masyarakat Pendanaan Kemendikbudristek Tahun 2026.
🗓️ Timeline:
28 Oktober – 28 November 2025
📅 Jadwal Penting:
- 🧾 Workshop Penyusunan Proposal: 28 Oktober 2025
- 🤝 Asistensi Proposal (Bersama): 10 November 2025
- 👩🏫 Asistensi Proposal (Individu): 11–21 November 2025
- 💻 Pendampingan Unggahan Proposal ke BIMA: 17–25 November 2025
- ✅ Approve Proposal oleh LPPM: 27–28 November 2025
📌 Jadwal bersifat tentatif dan menyesuaikan dengan DPPM.
Ayo persiapkan proposal terbaik dan berkontribusi dalam pengembangan riset serta pengabdian masyarakat!
#BanggaUPNJatim #DiktisaintekBerdampak
